Berita dalam negeri paling banyak menyumbangkan kontribusi dalam 20 artikel terlaris dibaca pengunjung GOAL.com Indonesia sepanjang tahun 2011.
Banyak kisah dan certa-cerita menarik menghiasi semarak persepakbolaan nasional maupun internasional sepanjang tahun 2011. Mulai dari carut marutnya tatanan sepakbola tanah air sampai kita semua disuguhkan oleh panasnya tensi yang terjadi di panggung prestisius yang disebut el Clasico.
Menyambut tahun 2012 ini, tidak afdol rasanya jika pembaca setia website kami tidak mengetahui berita mana saja yang paling banyak menyedot perhatian.
Kami pun, sebagai salah satu situs portal berita penyedia informasi sepakbola dalam maupun luar negeri, akan membeberkan kepada Anda 20 artikel 'jagoan' kami atau artikel paling laris dibaca oleh pembaca setia GOAL.com Indonesia. Apa saja? Simak pemaparan di bawah ini.
PROFIL: Stefano Lilipaly, 'The Indonesian Iniesta' |
Penulis: Bima Prameswara Said
WAWANCARA: Syaffarizal Mursalin Agri, Striker Liga Qatar Yang Ingin Membela Timnas Indonesia |
Penulis: Donny Afroni
PROFIL: James Zaidan Siap Mengikuti Seleksi Timnas Indonesia U-23 |
Penulis: Bima Prameswara Said
Andik Vermansyah Buka Jalan Ke Eropa |
Penulis: Fahri Rayyana
EKSKLUSIF - Stefano Lilipaly: Setelah 100% Fit, Saya Akan Membela Timnas Indonesia |
Penulis: Bima Prameswara Said
WAWANCARA - Alfred Riedl: Wim Rijsbergen Tidak Layak Melatih Timnas Indonesia, Mungkin Suatu Saat Nanti Saya Bisa Kembali |
Penulis: Dede Sugita
Rayakan Gelar Juara, Lionel Messi Sempat 'Kenakan' Scarf Milan |
Penulis: M Yanuar
FOKUS: Jagoan Asia Tenggara Siap Ke Eropa |
Penulis: M Yanuar
Drawing Liga Champions: Klub Inggris Tantang Klub Italia |
Penulis: Tegar Paramartha
Sergio Van Dijk Yakin Masuk Skuad Timnas Senior |
Penulis: Donny Afroni
Florentino Perez Tawarkan Cristiano Ronaldo Ke Manchester United |
Penulis: Happy Susanto
Inilah Unggulan Kualifikasi Piala Dunia 2014 Zona Asia |
Penulis: Agung Harsya
EKSKLUSIF Alfred Riedl: Tanya-Jawab Tentang PSSI, U-23, LPI, Irfan Bachdim, Syamsir Alam & Boaz Solossa |
Penulis: Bima Prameswara Said
Luar Biasa, Indonesia All-Star Team Taklukkan AC Milan Academy |
Penulis: Bima Prameswara Said
Cristiano Ronaldo: David De Gea Seperti Sosis! |
Penulis: Tegar Paramartha
SPESIAL: Inilah 'Dream Team' Versi Daniele Massaro |
Penulis: Bima Prameswara Said
Inilah 23 Nama Nominasi FIFA Ballon D'Or |
Penulis: Dede Sugita
SPESIAL: Claudius Dipo Alam, Pemain Muda Indonesia Di Amerika Serikat Yang Siap Songsong Tingkat Lebih Tinggi |
Penulis: Agung Harsya
Rio Ferdinand Kutuk Aksi 'Menyelam' Di Clasico |
Penulis: Taufk Bagus
FOKUS: Nuansa Paraguay Di Skuad Indonesia U-19 |
Penulis: Nina Rialita
0 comments:
Posting Komentar
Komentar Anda mencerminkan pribadi Anda..